//
archives

Archive for

Minuman Air Tebu

Belakangan ini marak penjual minuman air tebu asli. Tadi pagi pun saya menemukan penjualnya dan langsung saya beli. Yang membuat tertarik buat saya adalah air tebunya dijamin asli. Setiap ada pembeli baru datang maka pelayannya akan segera menggiling batang tebu yang masih utuh. Jadi tanpa rekayasa, hehe. Justru kalau yang di mal mal itu malah … Continue reading

Menyambut Tahun 2013

Tidak terasa dalam dua hari lagi kita telah memasuki tahun 2013. Waktu cepat sekali berlalu. Tahun baru, harapan baru, target baru, resolusi baru, dan pencapaian baru. Yang penting tetap optimis dalam menghadapi masa yang akan datang. Walau terasa berat tetapi jadikan itu tantangan bukan beban. Waktu cepat sekali berlalu. Kalau kita tidak siap menghadapi maka … Continue reading

Nasi Jamblang Mang Doel Cirebon

Nasi Jamblang atau Sega Jamblang merupakan makanan tradisional yang sudah bisa dikatakan sebagai ikon Kota Cirebon. Makanan khas Cirebon ini sudah sangat terkenal dan tetap eksis sampai dengan saat ini. Mulai dari yang berjualan di pinggir jalan, penjual keliling, sampai yang buka di tempat permanen seperti Mang Doel dan Ibu Nur. Favorit saya sampai saat … Continue reading

Review HT ICOM IC-V80

Sudah enam bulan ini saya memiliki HT ICOM IC-V80. HT yang merupakan impian saya juga selain Yaesu VX-7R. ICOM IC-V80 merupakan HT yang beroperasi hanya pada frekuensi VHF. Dengan power maksimal 5 watt sudah cukup besar untuk ukuran HT. Sangat cukup untuk membuka RPU atau Radio Pancar Ulang. Selain power yang besar ada lagi yang … Continue reading

Natal Kedua Bersama Keluarga Kecilku

Selamat Natal 2012. Saya ucapkan kepada semua pembaca yang merayakan natal. Kiranya damai natal menyertai anda semua. Amin. Buat saya natal 2012 ini merupakan natal kedua bersama keluarga kecil saya. Natal kali ini lebih lengkap lagi karena ada anggota keluarga baru yaitu si imut Selint 🙂 Sekali lagi saya ucapkan selamat Natal bagi yang merayakannya. … Continue reading

Berkunjung Ke Saung Angklung Udjo

Minggu lalu saya bersama rombongan mengunjungi Saung Angklung Udjo di Jl. Padasuka, Bandung. Sayangnya kami datang terlambat sehingga banyak acara pertunjukan yang terlewat. Saat kami datang sudah tiba pada acara bermain angklung interaktif. Dimana masing-masing kami diberikan satu buah angklung dengan urutan nada yang berbeda beda dan diacak. Saya sendiri kebagian nada do tinggi. Nah … Continue reading

Tren Baru Jual CD Lagu

Dunia berubah cara berbisnis pun berubah. Itu kalimat yang sering saya katakan. Karena dunia selalu berkembang terus. Salah satu yang belakangan ini saya cemari adalah adanya tren baru cara para penyanyi menjual CD lagu rekaman mereka. Saya mulai perhatikan bahwa tren mereka sekarang adalah lebih memilih untuk menjual CD mereka di gerai-gerai retail yang besar … Continue reading

Sate Kambing Khas Solo

Tadi malam setelah pulang dari acara saya menyempatkan atau lebih tepatnya berburu makanan khas Solo yang menurut saya juga menarik untuk dicoba. Sate kambing, itulah yang saya maksud. Mengapa saya katakan khas? Karena memang cara membakar dan bumbunya yang berbeda. Saat membakar, daging kambingnya sudah dilumuri bumbu dulu diantaranya kecap. Saat disajikan pun sate kambingnya … Continue reading

Solo, Tongseng, dan Gudeg

Tepat pukul 15.00 saya masuk kota Solo. Disambut hujan rintik rintik dan macet. Mungkin karena malam minggu. Lapar, itulah yang saya rasakan. Karena sepanjang jalan hujan deras jadi malas berhenti untuk makan siang. Gudeg, itulah yang terlintas di benak saya. RM Adem Ayem, tentu pilihan saya, hehe. Hampir tiap kali ke Solo pasti mampir RM. … Continue reading

Review HT Yaesu VX-7R

Sudah lebih kurang 9 bulan ini saya memiliki HT Yaesu VX-7R. HT yang menurut saya pribadi itu sangat canggih dengan tampilan yang elegan. Submersible, itulah keunggulan tambahan dari Yaesu VX-7R ini. Yang mana dijamin tahan terhadap cipratan air bahkan sampe terendam air sekalipun. Ini yang membuat saya yakin saat menggunakannya di acara outbond di Kebun … Continue reading